Jumat, 30 November 2012

Rubrik Penilaian berdasarkan Standar Matematika di Kelas

RUBRIK PENILAIAN STANDAR MATEMATIK DIKELAS
TUGAS 3
Disusun untuk Memenuhi
Tugas Mata Kuliah
Penilaian Otentik
Oleh   :
DEDI MARDIANTO:A2f011051
MAGISTER PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
PROGRAM PASCA SARJANA
UNIVERSITAS JAMBI
2012
RUBRIK PENILAIAN STANDAR MATEMATIK DIKELAS
STANDAR 1. Kemampuan matematis
Contoh :
1.      Besar dan arah vector resultan pada diagram berikut adalah ….
  1. 30 N searah F2   C. 20 N searah F2                  E. 10 N searah F2
  2. 30 N searah F1   D. 20 N searah F3                         Jawab : A
Diketahui :
F1 =  F3 = 20 N

Ditanyakan : R = ......?
dan arah R
Jawab :
Perhatikan table !

No
X
Y
1
-10V3
10
2
10V3
10
3
0
10
Jml
0
30




STANDAR 2 :BELAJAR
Contoh :
Seseorang mengendarai mobil dengan kecepatan 90 km/jam, tiba-tiba melihat seorang anak kecil ditengah jalan pada jarak 200 m dimukanya. Jika mobil direm dengan perlambatan maksimum 1,25 m/s2, maka  peristiwa ADALAH…
Jawab :
Vo = 90 Km/jam = 25 m/s............ a =-1,25 m/s2....s = 200m
Apakah mobil menabrak anak itu ?

Kesimpulan :Mobil menabrak anak itu kemudian berhenti
STANDAR 3: Ekuitas dan peluang
Anda dapat memilih soal-soal berikut ini sesuai dengan kemampuan anda masing-masing.
Soal a. Bobot (20)
Sebuah perahu motor menyeberangi sungai dengan arah tegak lurus terhadap arus sungai. Kecepatan perahu motor dan kecepatan arus sungai 0,4 m/s dan 0,3 m/s. Bila lebar sungai 60 m, maka waktu mencapai seberang sungai adalah …s
A. 120            B. 150                    C. 200                    D. 300                    E. 400            
Jawab : A

 
Soal b. Bobot (30)
Sebuah rakit menyeberangi sungai dengan arah tegak lurus terhadap arus sungai, kecepatan rakit 0,3 m/s dan kecepatan arus 0,4 m/s. Rakit mencapai seberang sungai dengan waktu 150 sekon, lebar sungai adalah
A. 95                     B. 75                C. 60                D. 50               E. 45          
 Jawab : B 
Soal c. Bobot (40)
Sebuah perahu menyeberangi sungai yang lebarnya 180 m dan kecepatan arus airnya 4 m/s. Bila perahu diarahkan menyilang tegak lurus sungai dengan kecepatan 3 m/s, maka setelah sampai di seberang perahu menempuh jarak sejauh … m
A. 180                   B. 240              C. 300              D. 320             E. 360        
      Diketahui : perhatikan skema berikut :
     
 
 TANDAR 4:
1.      Sebuah perahu motor menyeberangi sungai dengan arah tegak lurus terhadap arus sungai. Kecepatan perahu motor dan kecepatan arus sungai 0,4 m/s dan 0,3 m/s. Bila lebar sungai 60 m, usulkan waktu tercepat yang mungkin bisa dicapai ? Anda juga dapat menyampaikan kemungkinan-kemungkinan lain yang bisa terjadi atau anda dapat mengganti nilai kecepatan dan lebar sungai yang lebih mudah dipahami.
STANDAR 5:
1. Berikut ini data-data tentang rata-rata kecepatan sebuah mobil dari jambi ke Sarolangun dengan jarak tempuh 100 km:
Mobil A = 60 km/jam
Mobil B = 80 km/jam
Mobil C = 100 km/jam
Berikan kesimpulan anda terhadap waktu tempuh dari Jambi ke Sarolangun dari masing-masing mobil tersebut ?
Jelaskan pendapat anda mengapa terdapat perbedaan waktu yang berarti dari masing-masing mobil tersebut ?
STANDAR 6:
1.  Standar Kompetensi :
Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik.
Soal 1.
Sebuah mobil mula-mula memiliki kecepatan 72 km/jam. Kemudian, mesin mobil dimatikan sehingga mobil berhenti dalam waktu 40 menit.Berakah perlambatan mobil tersebut ?
Soal 2.
Gaya horizontal sebesar 400 N diperlukan untuk mendorong kereta sepanjang bidang pada laju konstan. Berapakah gaya gesekan antara kereta dan bidang?

Jumat, 23 November 2012

tugas proyek


RUBRIK PENILAIAN PROYEK

I.              Mata Pelajaran
Fisika

II.            Standar Kompetensi
Menerapkan konsep dan prinsip kalor, konservasi energi, dan sumber energi dengan berbagai perubahannya dalam mesin kalor

III.            Kompetensi Dasar/Indikator

5.2 Mendeskripsikan cara perpindahan kalor
·          (kognitif proses )Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi
       Menentukan faktorfaktor yang berpengaruh pada peristiwa perpindahan kalor melalui konduksi, konveksi, dan radiasi
       ( produk)Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana
       (spikomotor)Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi
       (afektif)Menunjukkan keaktifan dalam belajar

IV.           Alokasi Waktu (2 x pertemuan)

V.             Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat memahami konsep kalor dan menerapkannya untuk menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan konsep kalor dalam kehidupan sehari-hari.

VI.           Materi Pembelajaran
·       Perpindahan kalor (konduksi, konveksi, radiasi)


VII.         Guru  Mata Pelajaran
DEDI MARDIANTO



No
Aspek yang dinilai
Skor
4
3
2
1
1
Kognitif: Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi
Mampu Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi dengan baik dan benar
Mampu Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi
Kurang mampu Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi
Tidak mampu Membedakan peristiwa perpindahan kalor cara konduksi,konveksi dan radiasi
Psikomotorik: Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi
Mampu Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi dengan baik dan benar
Mampu Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi
Kurang mampu Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi
Tidak mampu Mendemonstrasikan cara untuk mengurangi/mencegah perpindahan kalor melalui konduksi,konveksi, dan radiasi
Afektif : Motivasi dan kerapian
Melakukan dengan sangat semangat dan rapi
Melakukan dengan semangat dan rapi
Melakukan dengan semangat namun kurang rapi
Melakukan kurang semangat dan kurang rapi
2
Kegiatan





Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana
Dapat dengan sempurna Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana
Dapat Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana
Kurang dapat Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana
Tidak dapat Memberikan contoh melalui percobaan peristiwa konduksi, konveksi, dan radiasi dalam kehidupan sehari-hari, serta penerapannya dalam bentuk teknologi sederhana,
3.
Laporan Kegiatan
Siswa mampu membuat laporan yang sistematis, bahasa yang mudah dipahami, penjelasannya lengkap dan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai dalam proyek
Siswa mampu membuat laporan yang sistematis, bahasa yang mudah dipahami, namunpenjelasannya kuranglengkap dan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai dalam proyek
Kurangmampu membuat laporan yang sistematis, bahasa yang mudah dipahami, penjelasannya lengkap dan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai dalam proyek
Tidakmampu membuat laporan yang sistematis, bahasa yang mudah dipahami, penjelasannya lengkap dan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai dalam proyek









RUBRIK PENILAIAN PROYEK
TUGAS
Disusun untuk Memenuhi
Tugas Mata Kuliah
Penilaian Otentik

Oleh   :
DEDI MARDIANTO:A2f011051




MAGISTER PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
PROGRAM PASCA SARJANA
UNIVERSITAS JAMBI
2012